Pemilu 2024, Yusril Ihza Mahendra: Jangan Sampai Hanya Ada Satu Pasang Calon Presiden
Jakarta – Ketua Umum Partai Bulan Bintang atau PBB Yusril Ihza Mahendra mengatakan bahwa dirinya berharap agar jangan sampai pada Pemilu 2024 hanya muncul satu pasang calon presiden dan wakil presiden. Karena, menurut dia, jika satu pasangan calon, itu akan menjadi masalah dari segi konstitusi.

Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.