Demokrat: Silaturahim PKB ke Cikeas Jaga Komunikasi Jelang Pemilu
JAKARTA – Silaturahim antara Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar dan Presiden RI Ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono di Cikeas, Jawa Barat, Rabu malam merupakan upaya menjaga komunikasi menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Demikian disampaikan Juru Bicara DPP Partai Demokrat.

Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.