Jiplak Slogan Jakarta untuk Pilpres 2024, Anies Baswedan Dikritik Keras

Jakarta – Ketua FAKTA Jakarta Azas Tigor Nainggolan memberikan kritikan keras kepada Bakal Capres 2024 Anies Baswedan yang menjiplak slogan Jakarta yang dibuat oleh Penjabat Gubernur Jakarta, Heru Budi Hartono (HBH). Tigor menilai aneh, karena pendukung Anies awalnya banyak mengkritik slogan ‘Sukses Jakarta untuk Indonesia’, justru dijiplak Anies sekarang.

Continue reading